Pengertian Metode Agile: Tujuan, Jenis, Kelebihan dan Kekurangan 

Pengertian Metode Agile: Tujuan, Jenis, Kelebihan dan Kekurangan 

Bagi kalangan IT tentu sudah familiar dengan istilah metode agile untuk proses pengembangan software. Dengan metode yang baik dan tepat, pekerjaan cepat selesai dan sangat efisien waktu. Untuk yang masih asing dan belum paham, tulisan kali ini akan membahas lebih lengkap dan detail.  Pengertian Metode Agile  Pengertian metode agile adalah kumpulan beberapa metode pengembangan perangkat lunak […]

analytical hierarchy process (AHP)

Konsep AHP Untuk Memecahkan Masalah Dan 6 Prosedurnya 

Dalam pelaksanaannya, konsep analytical hierarchy process atau konsep AHP ini dapat berjalan baik dengan 3 prinsip utama yang mendukungnya.  Selain itu juga mempunyai 6 prosedur yang dapat dilewati untuk mendapatkan hasil terbaik.  Pengertian AHP  AHP sendiri adalah model pendukung keputusan yang awalnya dikembangkan oleh Thomas L. Saaty, seorang professor matematika dari University of Pittsburgh.  Konsep […]

Eksplorasi Konsep Dalam Mengembangkan Pemodelan Sistem  

Eksplorasi Konsep Dalam Mengembangkan Pemodelan Sistem  

Mempresentasikan sebuah objek realita atau nyata secara umum disebut sebagai pemodelan sistem. Hal tersebut agar bisa dimengerti oleh mereka yang berkepentingan untuk menyamakan seperangkat bagan, grafis dan matematika.  Menurut Grady Booch, James Rumbaugh dan Ivar Jacobson Prinsip dari Pemodelan adalah: Prinsip pemodelan sistem tidak terlalu menitik beratkan kepada bentuk model apa untuk merancang sebuah sitem, bentuk […]

Pelatihan Aplikasi Berbasis Google Spreadsheet Di Desa Cipagalo

Pelatihan Aplikasi Berbasis Google Spreadsheet Di Desa Cipagalo

Google Spreadsheet merupakan aplikasi spreadsheet dari google pps yang mempunyai kemampuan yang baik dalam memenuhi kebutuhan informasi suatu organisasi. Aplikasi ini juga dapat  menghimpun dan mengolah data, serta membagikan informasi secara cepat dan akurat. Namun sayangnya masih banyak organisasi yang belum dapat memaksimalkan pemanfaatan google spreadsheet untuk kebutuhan sistem informasi atau aplikasi dalam pekerjaan yang […]

Pelatihan MS. Office dan Desain Publikasi Menggunakan Canva

Pelatihan MS. Office dan Desain Publikasi Menggunakan Canva

Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) mempunyai peran penting dalam pembangunan keluarga terutama untuk keluarga yang tinggal di desa. Dalam menjalankan perannya PKK digerakkan oleh segenap pengurus PKK. Berbagai kegiatan dilakukan oleh tim penggerak PKK untuk menunjang terwujudnya kesejahteraan keluarga. Kecamatan Margahayu merupakan salah satu kecamatan yang ada di kabupaten Bandung. Di kecamatan ini tim penggerak […]

Pemasangan Perangkat Monitoring Mikrohidro Tangsijaya di Desa Gunung Halu

Pemasangan Perangkat Monitoring Mikrohidro Tangsijaya di Desa Gunung Halu

Tim Dosen Teknik Industri Universitas Telkom telah berhasil menyelesaikan kegiatan Pengabdian Masyarakat di Desa Tangsijaya dengan judul SISTEM MONITORING BERBASIS IOT PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO TANGSIJAYA, DESA GUNUNG HALU. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Dr. Eng. Muhammad Almaududi P., S.T., M.Eng. Desa Gunung Halu telah memiliki pasokan listrik dari PLN, namun ada dusun tertentu, termasuk Dusun […]

RANCANGA ALAT PENCAMPUR BUMBU KERING DENGAN KERIPIK SINGKONG UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PRODUKSI KERIPIK SINGKONG DI DESA SUKAPURA

RANCANGA ALAT PENCAMPUR BUMBU KERING DENGAN KERIPIK SINGKONG UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PRODUKSI KERIPIK SINGKONG DI DESA SUKAPURA

Kamis, 5 Januari 2023, satu lagi tim pengabdian masyarakat Telkom University kembali melanjutkan kerjasamanya dengan Desa Sukapura. Di awali tahun 2021 yang mana mengusulkan sebuah alat pemotong singkong sederhana hingga tahun 2022 awal sebuah alat pemotong singkong otomatis berhasil diluncurkan, kini Kerjasama dilanjutkan lebih jauh dengan memberikan alat pencampur bumbu kering dengan keripik singkong. Alat […]

Pelatihan Desain Menggunakan Aplikasi Canva untuk Kader PKK Desa Sukapura Kecamatan Kertasari Kabupaten Bandung

Pelatihan Desain Menggunakan Aplikasi Canva untuk Kader PKK Desa Sukapura Kecamatan Kertasari Kabupaten Bandung

Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) merupakan organisasi kemasyarakatan yang memberdayakan ibu – ibu untuk mendorong perwujudan  keluarga  yang beriman  dan  bertakwa kepada  Tuhan  yang  maha esa, berakhlak mulia dan berbudi luhur, sehat dan sejahtera. Salah satu PKK yang aktif melakukan kegiatan di masyakarat. Aktifnya kegiatan ini didukung oleh kader PKK yang bersemangat memajukan PKK desa Sukapura. […]

poster pertukaran pelajar

Program Pertukaran Pelajar Kampus Merdeka 2022

      Hallo teman-teman mahasiswa S-1 Teknik Industri Universitas Telkom. Apakah kamu ingin mencoba kuliah di Universitas Trisakti? Universitas Telkom dan Universitas Trisakti telah menjalin kerjasama untuk menyelenggarakan Program Pertukaran Pelajar Kampus Merdeka pada Semester Gasal TA 2022/2023. Ada sekitar 28 mata kuliah yang ditawarkan oleh Prodi S-1 Teknik Industri Universitas Trisakti dalam pertukaran […]

Pendaftaran Kelas Akselerasi 2022

Pendaftaran Kelas Akselerasi 2022

[INFO PENDAFTARAN KELAS AKSELERASI]   Hallo teman-teman S-1 Teknik Industri Angkatan 2021! Kamu punya mimpi untuk lulus lebih cepat dengan predikat cumlaude dan sarat prestasi? Yuk… Saatnya kamu bergabung ke Program Kelas Akselerasi! Jika kamu memenuhi persyaratan berikut: 1. IPK min. 3.25 2. TOEFL/EPrT min. 475 3. Essay rencana studi 4. Komitmen untuk mengikuti kompetisi […]