PENGUMUMAN

Berikut disampaikan pembukaan pendaftaran sidang tugas akhir periode 7 yang akan di laksanakan pada tanggal berikut :

  1. Pendaftaran Sidang Tugas Akhir periode 7 (1-4 September)
  2. Pelaksanaan Sidang Tugas Akhir periode 7 (2-10 September)
  3. Pelaksanaan Sidang Yudisium periode 7 (16 September)

Diinformasikan bahwa mahasiswa yang mendaftar sidang, melaksanakan sidang, mengerjakan revisis hingga disetujui penguji, mengumpulkan berkas yudisium secara lengkap, dan terdaftar pada sidang yudisium periode 7, TIDAK PERLU membayar BPP kuliah.

Demikian diumumkan untuk diperhatikan dan dilaksanakan.

 

Bandung, 31 Agustus 2020

Wakil Dekan I

Fakultas Rekaysa Industri

 

Dr. Tien Febrianti Kusumasari, S.T., M.T.

Pengumuman Pendaftaran Sidang

Leave a Reply